Dalam perjalanan sejarahnya, konsep damai mengalami evolusi. Pada awalnya ia dipahami sebagai suasana bebas dari segala bentuk kekerasan, yang dikenal dengan negative peace. konsep ini berkembang menjadi positive peace, yang diartikan sebagai suasana terwujudnya pembangunan manusia seutuhnya, baik secara individu maupun sosial. Sesungguhnya, konsep damai yang ideal sangat ditentukan oleh budaya…
Anak yang menjadi korban pelecehan seksual [sexual harassement] semakin banyak. Perangkat peraturan perundang-undangan sudah tersedia, akan tetapi pelecehan seksual terus saja terjadi dan membengkak jumlahnya dari tahun ke tahun. Dalam perspektif hak asasi manusia [HAM], apa yang menimpa korban merupakan bentuk pelanggaran HAM yang serius, karena korban bukan hanya mengalami penderitaan fisik, …