Skripsi yang berjudul “Tinjauan Hukum Islam Terhadap Sistem Jual Beli Bulu Itik Yang Masih Hidup Di Desa Modopuro Kec. Mojosari Kab. Mojokerto” ini adalah hasil penelitian lapangan untuk menjawab pertanyaan: Bagaimana Sistem Jual Beli bulu Itik yang masih hidup di Desa Modopuro Kec. Mojosari Kab. Mojekerto? Bagaimana Tinjauan Hukum Islam terhadap Sistem Jual Beli Itik di Desa Modopuro Kec. …