Laju perkembangan teknologi, eskalasi kompetisi global, dan berbagai bentuk perubahan yang sedemikian cepatnya telah mengakibatkan perubahan-perubahan dramatis dibidang ekonomi dan industri diberbagai negara maju maupun negara berkembang. Dewasa ini, para pimpinan dunia usaha maupun industri pada umumnya menuntut para karyawannya memiliki kemampuan bekerja secara kolaborasi guna mencapai keberh…