Skripsi ini adalah hasil penelitian lapangan (field research) untuk menjawab pertanyaan : bagaimana penentuan arah kiblat Masjid Baitur Rohim Desa Ganting Kecamatan Gedangan Kabupaten Sidoarjo ? dan bagaimana analisis metode bayang-bayang azimuth terhadap arah kiblat Masjid Baitur Rohim Desa Ganting Kecamatan Gedangan Kabupaten Sidoarjo ? rnData penelitian dihimpun melalui observasi, interview,…
NIM:C51206022. Bibliografi hlm.91-92.