Tulisan ini membahas tes DNA dalam kerangka mencegah li'an. Bahasan ini penting karena peniadaan hubungan nasab antara anak dengan suami ibunya akibat tuduhan zina yang dikuatkan dengan sumpah li'an tanpa diikuti dengan pembuktian kebenaran tuduhan itu menyiratkan suatu ketidakadilan. Menurut tulisan ini, tes DNA dapat ditawarkan sebagai upaya alternatif untuk mengatasinya. Dengan tes DNA sumpa…