Perpustakaan yang berperan dalam pengembangan keilmuan memerlukan sistem pengelolaan yang bermutu dan sesuai standar yang ditetapkan agar dapat melahirkan generasi intelektual yang berkualitas. Pengelolaan perpustakaan secara tradisional tidak sesuai lagi dengan era informasi saat ini.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mutu pendidikan di UIN Sunan Ampel dan peran perpustakaan dalam peningkatan mutu pendidikan di UIN Sunan Ampel Surabaya. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif yakni kajian mendalam tentang fenomena yang terjadi pada waktu dan tempat tertentu untuk memperoleh data yang akan disajikan dan dianalisis secara deskrip…
Pendidikan bermutu berperan penting untuk evolusi ekonomi dan pembangunan sosial suatu negara. Penelitian ini bertujuan untuk menggali upaya peningkatan mutu pendidikan di sekolah menengah pertama dan permasalahan yang dihadapi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan strategi multi kasus. Lokasi penelitian yaitu tiga sekolah menengah pertama di Kabupaten Tana Toraja, Sulawesi,…
Tujuan studi ini adalah menjawab pertanyaan apakah ujian nasional dapat menjadi pemersatu bangsa dan apakah hasil UN dapat mencerminkan mutu pendidikan secara nasional. Metode penelitian ini menggunakan metode survei. Populasi penelitian ini adalah pelaku pendidikan di Banda Aceh Provinsi Aceh tahun 2014, dengan sampel sebanyak 78 responden yang terdiri dari 24 siswa SMAN dan 27 siswa MAN, 19 g…