Studi ini bertujuan untuk mengkaji kurikulum sekolah menegah atas tentang ilmu pengetahuan dan teknologi nuklir pada standar isi, buku pelajaran, metode pembelajaran, dan pemahaman guru, Sampling kajian ditentukan secara purposif di enam provinsi, yaitu : Daerah Istimewa Yogyakarta; Jawa Timur; Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Timur, Kepulauan Riu, dan Sulawesi Selatan, Reesponden terdiri atas g…