Bibliografi: hlm.165-170.
Judul Asli: Ibnu Rusyd al Andalusia faylasuf al Arabic wa al-muslimn.
Sebagaimana telah dimaklumi bersama bahwa manusia adalah makhluk Allah SWT yang paling mulia dan sempurna jika dibandingan dengan makhluk Allah lainnya, letak kemuliaan manusia adalah kedudukannya sebgai khalifah Allah SWT.
Istilah pertumbuhan dan perkembangan meskipun saling melengkapi, sebenarnya memiliki arti dan makna agak berlainan. pertumbuhan diartikan sebagai perubahan kuantitatif pada material sesuatu sebagai akibat dari adanya pengaruh lingkungan. sedangkan perkembangan mengandung makna pemunculan hal yang baru yakni perubahan kualitatif daripada fungsi-fungsi.