Discussing Mulla Sadra's ideas means discussing the concept that once lived in Islam, at least in the tradition of philosophy, Islamic teology, and misticsm. Therefore, talking about Shadra cannot be separated from talking about the three subjects. It also applies when we talk aboutthe concept of existancce which capitalizes the fundamental theme in the Islamic philosophy. The philosophy of exi…
Ketidak puasan terhadap cara kerja filsafat dalam memahami realitas telah melahirkan kouter critic dari kalangan para filusuf sendiri, salah satunya adalah filsuf Prancis kenamaan Jacques Derrida yang kemudian melahirkan konsep dekontruksi". Melalui cara baca dekontruktifnya ini Derrida menunjukkan kelemahan filsafat yang berambisi menghadirkan kebenaran riil yang bersifat extralinguistik denga…
Intisari filsafat adalah berfikir secara sistematik dan metodik atas dasar realita empirik inderawi, terikat dimensi ruang dan waktu.Dalam epistimologi ada dua aliran.Pertama, rasionalisme atau idealisme (ma'quliyah), yang menekankan pentingnya peran akal, ide, category, dan form, sebagai sumber ilomu pengetahuan.Kedua, empirisme atau realisme (mawaqi'iyah), yang lebih menekankan peran pengalam…
Semenjak berpredikat sebagai konsumen ilmu pengetahuan, Islam berupaya keras untuk bangkit dan bergerak meraih posisinya kembali sebagai produsen yang telah lama hilang. Berbagai upayapun dilakukan dan hal itu tercermin dari semangat dan tekad yang kuat para pemikir Islam untuk menggerakkan roda pengetahuan yang telah berhenti akibat kesalahan-kesalahan masa lalu. Tercatat nama-nama besar, sepe…
Dalam tulisan ini ada dua kesimpulan; Pertama Hubungan filsafat dan agama di Barat telah terjadi sejak periode Yunani Klasik, pertengahan, modern, dan kontemporer, meskipun harus diakui bahwa hubungan keduanya mengalami pasang surut. Kedua, Dewasa ini di Barat terdapat kecenderungan yang demikian kuat terhadap peranan agama. Masyarakat modern yang rasionalistik, ternyata hampa spiritual, sehing…
Hermeutika Henry Corbin tumbuh dari pemahamannya atas filsafat Barat, khususnya pemikiran metafisika Heidegger. Tetapi dalam perkembangan selanjutnya, Corbin lebih tertarik kepada filsafat Timur dan mentransformasikan hermeutika Heidegger ke dalam hermeutika spiritual. Portulat pertama dari interpretasi spiritual ini adalah kepercayaan bahwa dalam segala sesuatu yang nyata (zahir) terdapat sesu…
This work tries to present al Kindi's standpoint of the reconciliation between religion and philosophy. Using the descriptive method of analysis, the writer maintains that the philosophy and religion are two ultimate fields in human life, due to the fact that they affect and determine the history of human civilization. In relation to this, Aberry points out that philosophy and religion are the …
Masalah kebahagiaan banyak dibicarakan, bahkan dipersoalkan orang, baik kalanan agamawan maupun ilmuwan, termasuk para filosof. Kebahagiaan adalah sangat dicitakan oleh setiap orang dan ia sering dipahami dengan berbagai makna. Pemaknaan kadangkala sangat secara spesifik dan subyektif seperti kekayaan, kedudukan, ketenaran dan sebagainya. Kata happiness sendiri sebenarnya tidak memadai untuk me…
Filsafat pendidikan adalah kajian yang berbeda sifatnya dengan kajian pendidikan terapan. Kajian pendidikan terapan ditujukan untuk menambah pengetahuan dan keterampilan yang langsung berkaitan dengan tugas-tugas keguruan, sedangkan kajian filsafat pendidikan lebih memusatkan perhatian pada hal-hal yang berkenaan dengan cara memandang serta bersikap yang seyogyanya dilakukan guru menghadapi tug…