Revitalisasi kelembagaan birokrasi dilakukan guna mengembalikan birokrasi kepada fungsi dukungannya dengan dasar pencapaian Nawacita, penegakkan hukum dan peraturan perundangan dengan memperhatikan aspek dukungan politik dan legitimasi, serta duk ungan sumber-sumber daya organisasi. Revitalisasi yang dilakukan meliputi dimensi filosofi, paradigmatik, kelembagaan, ketatalaksanaan dan dimensi sum…
Rendahnya kinerja koperasi disebabkan beberapa permasalahan, diantaranya rendahnya partisipasi anggota, simpanan anggota, dan tingkat profibilitas koperasi. Juga relatif rendahnya efisiensi usaha, cita koperasi yang kurang baik di mata masyarakat, serta kurang optimalnya koperasi mewujudkan skala usaha yang ekonomis. Untuk meningkatkan kinerja koperasi, perlu dilakukan revitalisasi koperasi mel…