Kemajuan sains dan teknologi ibarat air bah yng tak dapat dibendung lagi arusnya, dan memasuki serta menghempas ke dunia Muslim maupun non muslim. Oleh karena itu, kehadirannya banyak menimbulkan pertentangan dalam berbagai aspek kehidupan. Pada saat sisi kemajuan teknologi dapat mengurangi beban hidup manusia, sehingga dapat hidup lebih comfortable. Namun pada sisi lain sains dan teknologi ket…