Dahulu kaum muslim di Asia Tenggara khususnya ranah melayu, senantiasa mewaspadai gerak-gerik para sarjana Barat yang melancarkan misi mereka sebagai orientalis. Segala cara mereka tempuh, baik dari bidang pendidikan, politik, ekonomi, kesehatan, dengan satu tujuan; mengaburkan ajaran Islam dan kitab suci Al Qur'an, demi menyebarluaskan misi agama Kristen mereka. Namun kini tantangan yang dihad…